Senin, 29 Oktober 2012

JENIS JENIS MONITOR


ILMU KOMPUTER ANAK PATTAE SMK YAKNAS POLEWALI (IKAP-SMK)
JENIS JENIS MONITOR
Pengertian Monitor
            Monitor merupakan perangkat output yang menampilkan data suatu informasi tersebut dapat diketahui oleh penggunanya, ada dua jenis monitor, yaitu :
1.      Monitor CRT (Cathode Ray Tube)
Merupakan jenis monitor yang menggunakan tabung dengan sinar cathode (layar monitor) yang difokuskan oleh sinar electron sehingga membentuk pola gambar berwarna. Technology ini memunculkan tampilan pada monitor dengan cara memancarakan sinar electron ke suatu titik dilayar. Sinar tersebut akan diperkuat disisi terang dan diperlemah disisi gelap monitor CRT sudah menghasilkan resolusi yang sudah cukup baik untuk berbagai kepentingan, namu kelemahannya adalah monitor jenis ini sangat tidak hemat energy dan memiliki radiasi elektronik yang cukup tinggi ada dua jenis layar monitor CRT layar datar dan layar cembung
2.      Monitor LCD (Liquid Cristal Digital)
Monitor LCD tidak lagi menggunakan tabung electron tetapi menggunakan sejenis cristal cair dengan layar yang berbentuk pipih. Tehnology LCD merupakan sebuah tehnologi layar digital yang menghasilkan image pada sebuah permukaan yang rata atau plat dengan member sinar pada cristal cair dan filter berwarna, yang mempunyai struktur molekul polar, diapit antara dua elektroda yang transparan. Bila medan listrik diberikan, molekul menyesuaikan posisinya pada medan , membentuk susunan cristal yang memolarisasi cahaya yang melaluinya.
Pada awalnya technology LCD lebih banyak diguanakan untuk layar laptor atau notebook tapi saat ini sudah ada computer yang menggunakan layar LCD dan ini memerlukan energy yang lebih kecil dibandingkan dengan layar CRT 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar